Dikatakannya, dengan kerjasama yang patut disyukuri oleh semua pihak ini tentunya akan semakin memudahkan para PNS dan pensiunan. Untuk itu diharapkan kedepannya PT.Taspen bisa mensosialisasikan prosedur pelayanan klaim sebab, masih banyak fasilitas PT Taspen yang belum diketahui dan dimanfaatkan oleh para PNS.
PERESMIAN OFFICE CHANNELING BANK BPR IRIAN SENTOSA SEBAGAI MITRA LAYANAN PT. TASPEN (PERSERO) DAN MOU PEMDA BIAK DAN BPR IRIAN SENTOSA
Sekretaris Daerah Kabupaten Biak Numfor, Andreas
Msen, SE meresmikan Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Irian
Sentosa sebagai salah satu Chanelling Office atau mitra kerja PT
Taspen yang dilaksanakan di Rumah Makan 99 Samofa. Sekretaris
Daerah Biak Numfor Andreas Msen, SE dalam sambutannya mengatakan,
kerjasama antara PT Taspen dan BPR
Irian Sentosa ini akan memudahkan para PNS maupun yang telah pensiun
dengan tidak lagi susah untuk mendapatkan haknya dengan mengunjungi
kantor PT.Taspen di J ayapura, melainkan cukup datang ke BPR
Irian Sentosa Biak, maka akan dilayani seperti pelayanan di Taspen,
Dikatakannya, dengan kerjasama yang patut disyukuri oleh semua pihak ini tentunya akan semakin memudahkan para PNS dan pensiunan. Untuk itu diharapkan kedepannya PT.Taspen bisa mensosialisasikan prosedur pelayanan klaim sebab, masih banyak fasilitas PT Taspen yang belum diketahui dan dimanfaatkan oleh para PNS.
Dikatakannya, dengan kerjasama yang patut disyukuri oleh semua pihak ini tentunya akan semakin memudahkan para PNS dan pensiunan. Untuk itu diharapkan kedepannya PT.Taspen bisa mensosialisasikan prosedur pelayanan klaim sebab, masih banyak fasilitas PT Taspen yang belum diketahui dan dimanfaatkan oleh para PNS.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment